21.2 C
Bandung
Jumat, April 26, 2024
Beranda Penulis Dikirim oleh Irfan Noormansyah

Irfan Noormansyah

455 KIRIMAN 4 KOMENTAR

Asian African Carnival 2017 Bandung : Celebrating Culture, Celebrating Differences

Tahun ini menjadi tahun ke-3 diselenggarakannya Asian African Carnival di Kota Bandung. Karnaval budaya ini mulai rutin diadakan sejak peringatan Konferensi Asia Afrika Ke-60...

Mengunjungi Indo Wisata Permata dan Bersantai di Skylight Resto, Café &...

Siapa tak kenal Martapura? Sebuah kawasan di Kalimantan yang dikenal sebagai kota penghasil berlian terbesar di dunia. Namun kini tak perlu jauh-jauh terbang ratusan...

Shakti Hotel Bandung By Zia Kini Hadir dengan Nama dan Tampilan...

Setelah hadir cukup lama sebagai Hotel dengan fasilitas nyaman dan lengkap di Bandung Timur, kini MaxOne Hotel Bandung resmi berganti nama menjadi Shakti Hotel...

Bandung Aerofest dan Outfest 2017 Meriahkan Long Weekend di Bandung

Menjelang long weekend pada minggu terakhir bulan April 2017, Bandung memiliki banyak sekali event yang menarik untuk dikunjungi. Salah satu event yang cukup banyak...

LINE@ Business Gathering di Malaka Hotel Bandung

Semenjak keberadaan smartphone, aktivitas penggunaan social media di Indonesia semakin jauh meningkat, baik penggunaan secara personal maupun untuk kepentingan komersial. Salah satunya adalah LINE,...

Berwisata Sejarah Sambil Bersepeda Keliling Bandung

"Aku kembali ke Bandung, kepada cintaku yang sesungguhnya". Begitu sebuah kalimat populer yang diucapkan Bung Karno kepada istri ke-2 nya di Bandung yaitu Inggit Garnasih....

The Heritage Kitchen & Gallery Bandung Hadirkan Menu Sandwich dan Burger

Sandwich dan burger dikenal sebagai hidangan sederhana yang proses pembuatannya tak terlalu sulit. Kedua jenis hidangan ini memang sesuai bagi orang-orang yang memiliki aktivitas...

Pekan Peringatan Konferensi Asia Afrika ke-62 Dimulai!

Pada tanggal 18-24 Apri 2017, Anda akan melihat Gedung Merdeka dan Museum Konferensi Asia Afrika tampil dengan wajah yang lebih berwarna. Warna tersebut berasal...

Keindahan dan Sejuknya Alam Bandung dari Dermaga Bintang Bukit Moko

Sejak dulu, Bandung sudah terkenal karena keindahan alam dan kesejukan udaranya. Letaknya yang berada di ketinggian dan dikelilingi oleh pegunungan menjadi salah satu alasan...

Bumi Herbal: Wisata Eduherbal Seru di Kawasan Dago Pakar Bandung

Pernah dengar tanaman Rosella? Daun tanaman yang satu ini sering dijadikan teh herbal yang berkhasiat menekan tingkat kolesterol serta berfungsi sebagai anti hipertensi dan...

Berseminya Bunga Sakura pada Hanami Festival di Kota Bandung

Kelopaknya yang berwarna merah muda menyala memang selalu menarik hati siapapun yang memandang. Sakura namanya, bunga cantik dari Negeri Matahari Terbit ini memang banyak...

Perayaan Ulang Tahun de JAVA Hotel Bandung yang ke-4

Empat tahun sudah de JAVA Hotel Bandung menjadi bagian dari perkembangan pariwisata Kota Bandung yang telah menjadi salah satu kota yang paling banyak dikunjungi...

Lezatnya Sajian Bakery dan Pastry di La Patisserie Prama Grand Preanger...

Bila Anda dan kawan-kawan ditanya soal dessert kesukaan, tentunya jawaban yang muncul akan beragam. Namun Anda tak perlu kebingungan bila di satu waktu ingin...

Signature Dish Istimewa Persembahan D’Best Hospitality Bandung

Bandung yang terkenal karena kulinernya yang beragam selalu menawarkan keunikan hidangan di atas piring santap Anda yang tentunya menarik untuk dicicipi. Salah satu tempat...

Meriahnya Pawai Obor Bandung Lautan Api

23 Maret 1946, langit Bandung tak secerah hari ini. Kepulan asap hitam dan jilatan api merah membara mewarnai jengkal udara kota ini. Ratusan ribu...

Jalan-Jalan Malam di Pedestrian Jalan Cibadak Bandung

Sejak jaman pemerintahan Kolonial Belanda Kota Bandung telah menyandang julukan Parijs Van Java karena udaranya yang sejuk serta perkembangannya yang pesat dalam dunia mode....

Sweet Escape ke Villa Damar yang Homey di Bandung

Sudah bukan rahasia kalau Bandung selalu menjadi target destinasi wisatawan untuk bersantai dan rehat sejenak dari kepadatan aktivitas sehari-hari. Udaranya yang sejuk dan banyaknya...

Noor Hotel, Hotel Syariah Bernuansa Turki di Bandung yang Menawan

Turki, sebuah negeri indah di daratan Eurasia yang kaya akan sejarah dan kebudayaan. Karena terletak di Benua Asia sekaligus Eropa, desain arsitektur bangunannya memiliki...

Menyantap Aneka Ragam Masakan Tiongkok di Cha Yuen Chinese Restaurant Aryaduta...

Chinese food merupakan jenis kuliner yang dapat ditemukan hampir di seluruh belahan bumi ini. Bangsa Tionghoa yang dikenal sebagai traveler sejati membuat Chinese Food...

Perayaan Hari Jadi Hotel Bidakara Grand Savoy Homann Ke-78 : Make...

“Make Savoy Grand Again” Begitulah tajuk yang diusung dalam perayaan hari jadi Hotel Bidakara Grand Savoy Homann ke-78. Kalimat tersebut dipilih karena Hotel Bidakara...

EDITOR PICKS

error: Dilarang menyalin konten tanpa seizin YourBandung.com.